Bulan: April 2020

Ini Cara Aman Memanfaatkan Teknologi Streaming untuk Work From Home (WFH)

Penerapan konsep work form home/ WFH atau sering disebut di Indonesia dengan kampanye “di rumah aja” sudah dijalani hampir lebih dari satu bulan oleh banyak orang. Dari mulai bekerja, belajar, sekolah, bahkan beribadah semua dianjurkan untuk dilakukan di rumah saja agar membatasi penyebaran pandemik COVID 19 di Indonesia. Beruntungnya kampanye “di rumah aja” ini didukung

Continue Reading

Pilihan Aplikasi dan Cara Aman Meeting Online selama di Rumah Aja

Saat ini platform meeting online atau video conference sedang banyak digunakan. Terutama di masa pandemik di mana orang diminta untuk di Rumah saja, kebutuhan untuk bertemu, rapat dari rumah, dan bersosialisasi dapat terpenuhi dengan teknologi ini. Terdapat beberapa pilihan aplikasi meeting online yang dapat Anda gunakan. Kali ini kami akan bagikan apa saja pilihan aplikasi

Continue Reading

Smartphone vs Laptop

Mana yang lebih bagus, smartphone atau laptop?  Pertanyaan yang mengganjal bagi kebanyakan orang yang bingung ingin memilih smartphone atau laptop atau bahkan mungkin keduanya? Pesatnya perkembangan zaman menjadikan setiap orang setidaknya memiliki smartphone atau laptop untuk membantu pekerjaan mereka sehari-hari. Ada pula yang membelinya hanya untuk hiburan. Kedua perangkat ini memiliki kegunaan masing-masing dan memang

Continue Reading

7 Aplikasi yang bisa dimanfaatkan untuk mengisi Ramadhan di rumah aja

Ramadhan alias bulan puasa kali ini menjadi tahun yang berbeda dibanding tahun-tahun sebelumnya. Pandemik Covid 19 mau tak mau harus merubah kehidupan setiap orang saat ini demi mengurangi penyebaran. Kampanye di rumah aja menjadi hal yang terus gencar dan dianjurkan oleh pemerintah. Begitu pula selama bulan Ramadhan kali ini. Meskipun harus melewatkan hal-hal menarik khas

Continue Reading

Oppo A5 2020: Harga Murah dengan Spesifikasi Mumpuni

Salah satu smartphone yang baru saja di-release akhir-akhir ini yaitu Oppo A5 2020. Smartphone satu ini berasal dari perusahaan terkenal asal Tiongkok, Oppo. Perusahaan Oppo ini memang telah mengeluarkan berbagai peralatan elektronik, komunikasi dan menghadirkan berbagai seri smartphone yang kemampuannya di atas rata-rata dibandingkan dengan smartphone lainnya. Hingga saat ini, Oppo telah menjadi perusahaan smartphone

Continue Reading

OPPO F7: Terlihat Biasa, Inilah Keunggulannya

Oppo F7 pertama kali diperkenalkan pada acara peluncuran yang diadakan di kota Mumbai, India tepatnya pada tanggal 25 Maret 2018. Oppo memang sudah menjadi brand yang dikenal masyarakat luas.  Perusahaan Oppo adalah perusahaan elektronik dan komunikasi yang berasal dari Tiongkok. Oppo telah menghadirkan berbagai seri smartphone yang canggih, tak kalah dengan smartphone lainnya. Bahkan hingga

Continue Reading

5 Rekomendasi Aplikasi untuk #Dirumahaja selama covid-19

Bosan di rumah gara-gara Covid-19? ini dia 5 Rekomendasi Aplikasi untuk menemani anda #Dirumahaja selama wabah Covid-19 merebak. Kita semua tahu bahwa virus Covid-19 atau virus corona yang mulai menyebar belakangan ini berefek negatif pada berbagai aspek kehidupan.  Satu orang dapat menyebarkan virus Covid-19 ini kepada orang lainnya melalui sentuhan dan percikan atau droplets saat

Continue Reading

iPhone SE 2: iPhone yang harganya sangat terjangkau

Anda pasti sudah mendengar kabar launching iPhone SE 2. Perusahaan Apple Inc. mengumumkan peluncuran iPhone seri terbaru itu pada 15 April 2020 yang lalu. Publik pun dibuat penasaran dengan kemunculan iPhone seri terbaru yang satu ini. iPhone SE 2 sebenarnya merupakan produksi lanjutan dari iPhone SE generasi pertama yang sudah lama diperkenalkan, tepatnya pada tahun

Continue Reading

Pembayaran Digital dengan Bitcoin

Perkembangan teknologi sangat mempengaruhi masyarakat di setiap lini kehidupan. Mulai dari bidang pendidikan, gaya hidup, hingga sosial dan ekonomi. Bahkan hingga saat ini ada pembayaran menggunakan mata uang digital yang bisa Anda gunakan secara umum. Mata uang tesebut adalah Bitcoin.  Tentu saja setiap orang melakukan transaksi dengan mata uang negara mereka masing-masing. Orang Amerika bertransaksi

Continue Reading

Artificial Intelligence (AI): Masa Depan Dunia

Artificial Intelligence atau yang biasa disebut kecerdasan buatan merupakan sebuah kecerdasan yang di-program pada sebuah sistem agar sistem tersebut dapat diatur untuk mendekati pemikiran layaknya seorang manusia. Teknologi dibuat dengan tujuan utama meringankan kerja manusia. Teknologi awalnya dimulai dengan adanya komputer generasi awal yang hanya dapat membantu dalam kerja seperti pengetikan dan perhitungan aritmatik dasar.

Continue Reading